Niat yang mulanya hanya mencari materi kuliah malah berubah, aku membaca artikel tersebut dan mempraktekannya langsung, tapi sayang setelah mendownload software yang ada di situs tersebut aku tidak bisa mempraktekannya langsung dalam kondisi on-line, melainkan dalam kondisi offline. Dan saat masih online, aku manfaatkan dengan mendownload OS (Sistem Operasi) yang gratis.
Sebenarnya, sudah lama sekali aku menginginkan hal ini, tapi karena ketidak tahuan tentang ini aku sempat putus asa karena selalu gagal untuk mencoba-coba sendiri. Banyak berbagai cara yang aku lakukan untuk itu, diantaranya dengan menginstalnya langsung ke Flash Disk (saat menginstal OS yang gratis), menyalin isi dari CD OS ke Flash Disk.
Sampainya di kos aku langsung mencobanya ke Flash Disk, dalam percobaan itu aku bisa juga walaupun masih mengalami kegagalan (bisa booting, tapi tidak mau logon), dan akhirnya bisa juga setelah. Selanjutnya aku hanya mencoba OS yang dari defaultnya saja, tapi sebelumnya aku mendownload dahulu.
Selamat atas keberhasilan anda mencoba ini
ReplyDelete